Langsung ke konten utama

Seberapa Penting Intropeksi Diri ?

Setiap manusia butuh waktu untuk sendiri, apalagi ketika seseorang mengalami masa - masa sulit. Salah satunya dengan cara mengintrospeksi diri sendiri, termasuk didalamnya cara mengungkapkan pemikiran yang disadari penuh berdasarkan keinginan sendiri dan berbagai sensasi.Introspeksi diri biasanya dilakukan untuk memahami kelemahan atau kelebihan pribadi.

Banyak sekali pengertian intospeksi diri dari beberapa tokoh, salah satunya Sdr. Erwin Ariyanto, seorang General Manager,PT.Scomi Oiltools. Beliau mengibaratkan kapal yang pastinya membutuhkan petunjuk arah, ketika ada sedikit kekeliruan akan membuat kapal tersebut tersesat dan kehilangan arah. Demikian halnya hidup kita, memerlukan evaluasi untuk mengetahui apa kekurangan yang ada pada diri kita, supaya menjadi lebih baik lagi.

Dengan salah satu pengalaman pribadi saya. Saya pernah mengalami suatu kejadian yang membuat saya kesal, sehingga saya melampiaskan amarah saya kepada orang yang berada disekitar saya. Tetapi mereka tidak mengetahui permasalahannya. Di saat itu juga saya merasa menyesal karna melampiaskan kepada orang yang tidak bersalah. Itu juga saya membutuhkan waktu untuk menenangkan diri dan bertanya pada diri sendiri, apakah perbuatan saya adalah tindakan yang benar atau salah. Bagiamana cara mengintrospeksi diri ? Introspeksi bisa dilakukan dengan cara Introspeksi diri harus kita awali dengan sikp rndah hati, proses inilah biasanya kita harus menyadari kesalahan yang pernah diperbuat dengan kesadaran penuhManusia memang tidak luput dari kesalahan dan kekekiruan. Misalnya kita akan memiliki kelemahan mendengar yang efektif, belajarlah menjadi pendengar yang baik atau mengurangi rasa egois yang ada pada diri kita.

Dengan demikian, dapat disimpulkan pentingnya mengintropeksi diri bagi diri kita, supaya kita bisa mengetahui kekurangan yang ada pada diri kita. Mengintropeksi diri bisa mebuat kita menjadi lebih baik, dapat mengurangi rasa egois yang ada pada diri kita, ataupun kekuirangan lainnya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Laporan Hasil Observasi Kantin

Tempat  :  Kantin SMAK PENABUR TANGERANG  Waktu   :  11.32 WIB  Anggota :  - Hensel     (X IPS 1 / 08)                 - Jordy       (X IPS 1 / 13)                - Margareth (X IPS 1 / 19)  DAFTAR ISI              Kata Pengantar              Daftar Isi              Bab 1 Pendahuluan                   1.1)     Latar Belakang                   1.2)     Rumusan Masalah                   1.3)     Tujuan                   1.4)     Manfaat ...

Ulasan Teks Editorial

Definisi :  Padangan redaksi terhadap suatu peristiwa atau berita aktual yang menjadi sorotan, fenomenal hingga kontroversial yang dapat menimbulkan pandangan atau opini dan perbedaan pendapat  Fungsi :  Menjelaskan berita dan akibatnya pada masyarakat. Terkadang ada analisis kondisi yang berfungsi untuk mempersiapkan masyarakat akan kemungkinan resiko yang bisa terjadi. Bahan untuk menggali informasi suatu peristiwa.  Manfaat :  Memberikan informasi dan wawasa mengenai isu yang sedang hangat diperbincangkan.  Meningkatkan kemampuan untuk berpikir dan memberikan argumen. Ciri - ciri :  Berisikan tentang opini atau pandangan penulis terhadap suatu isu.  Disusun secara konsisten, menarik, akurat dan logis. Hal ini digunakan agar menarik minat pembacanya.  Diakhiri dengan memberikan nilai moral kepada pembacanya.  Struktur Teks Editorial Pernyataan pendapat (tesis) Berisikan opini penulis dan diperkuat oleh berbagai macam teori.  Argum...

Ulasan Teks Negosiasi

Negosiasi merupakan penawaran dengan cara baik yang berasalkan kesepakatan bersama yang dilakukan oleh pihak yang berbeda tujuan dan kepentingan dengan seperti itu, negosiasi akan membuat kedua belah pihak terhindar dari pertikaian. A. Menganalisis Isi, Struktur, dan Kebahasaan Teks Negosiasi       1. Menentukan Struktur Teks Negosiasi                     Orientasi           Pada bagian ini terjadi di dalam pembukaan obrolan. Mulai dari ucapan, kemudian menjelaskan apa yang hendak diperbincangkan.           Contoh : Pengusaha: “Selamat siang” Pihak bank: “Selamat siang, ada yang bisa saya bantu?” Pengusaha: “Iya, saya ingin bertemu dengan kepala bagian kredit” Pihak bank: “Baik, mari saya antar menuju kepala bagian kredit”         Permintaan          Pada bagian ini antara kedua belah piha...